dilaksanakan besok Jumat, 26 Oktober 2012.
Sudah tanyakan kiri-kanan, tetangga samping dus depan rumah,
kerjaannya apa aja kalau jadi panitia? Jawaban terbanyak, 'Ya,
bantu-bantu ngiris/motongin daging korban'.
Ya ampun...
Baiklah. Mari abaikan semua sisi-sisi seramnya dulu.
Kedepankan semangat berbaginya saja.
Bahwa, dengan aku shift malam besok, aku memang bisa fokus selesaikan
tanggung jawab sebagai panitia bagian pengirisan dan pemotongan
daging.
Ada kartu panitianya looo..Semacam kartu-kartu peserta seminar itu.
Biar matching, harus siapakan baju biru nih. Karena kartu dan talinya
berwarna biru juga.
Syukur-syukur kalau semua daging kurbannya juga berwarna biru.
Matchingku menyempurna dah..:D
Foto-fotonya menyusul yaaa...
Sampai besok...Dan Selamat Merayakan Hari Raya Iedul Qurban 1433 H.
Salam hangat dari Semarang
Jadi gimana pas jadi panitia? Lancar kan? ;)
ReplyDelete